Peta Wilayah
SEBARAN PROGRAM
Waqf Impacts
Luar Biasa Dampak
Manfaat Wakaf
Wakaf tak hanya bermanfaat bagi wakif yang menunaikan, wakaf juga bermanfaat bagi masyarakat luas hingga membantu pembangunan yang berkelanjutan bagi negara. Masih terbuka banyak peluang lainnya untuk tunaikan wakaf dan bahagiakan sesama…
Penerima Manfaat Mauquf ‘Alaih

Wakif & Donatur

Mitra Implementasi Program Wakaf

Selaras dengan Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs):

Waqf News
Berkah Wakaf Qur’an untuk Yayasan Yuja Indonesia
Dalam upaya mendukung kegiatan pendidikan dan dakwah Al-Qur’an di wilayah pedesaan, Rumah Wakaf menyalurkan 60 mushaf Al-Qur’an kepada Yayasan Yuja Indonesia, yang berlokasi di Desa Cigentur, Kecamatan Paseh, Kabupaten Bandung. Penyaluran ini ditujukan untuk mendukung...
30 Paket Sembako Disalurkan untuk Warga Prasejahtera di Lamongan
Kebahagiaan terpancar dari wajah-wajah keluarga dhuafa di Desa Pucangro, Kecamatan Kalitengah, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur. Rumah Wakaf kembali menebarkan kebaikan dengan menyalurkan 15 paket sembako bagi mereka yang membutuhkan. Momen penuh haru ini menjadi bukti...
Kekalkan Kebaikan Ramadhan 1446 H: Rumah Wakaf Berbagi Keceriaan Bersama Sahabat Difabel di SLB Negeri A Pajajaran Bandung
Bandung, 20 Maret 2025 - Dalam semangat Kekalkan Kebaikan Ramadhan 1446 H, Rumah Wakaf dengan penuh ketulusan menyalurkan sebanyak 105 paket Berkah Buka Puasa dan 30 paket sembako untuk para siswa dan siswi serta guru di SLB Negeri A Pajajaran, Bandung. Ditengah...
INGIN TAHU DAMPAK WAKAF ANDA?
Kami ceritakan kisah dari dampak kebaikan wakaf yang Anda tunaikan.