by Marketing RWI | Jul 17, 2023 | Berita, Wakaf
Berkolaborasi dengan Rumah Zakat, Rumah Wakaf menyalurkan bantuan Wakaf Sumber Air Bersih untuk warga Desa Kalibeji, Kecamatan Tuntang, Kabupaten Semarang. Bantuan ini merupakan wakaf dari Ibu Yulis Setiawati Indah Purnamasari dan Sofiyanah dari CV Gemilang Yusa...
by Marketing RWI | Jul 13, 2023 | Berita, Wakaf
Rumah Wakaf bekerja sama dengan Rumah Zakat dan Relawan Nusantara melakukan proses geolistrik sebelum memulai pembangunan Wakaf Sumber Air dan Sarana Air Bersih di Desa Mekarsari, Kecamatan Selaawi, Kabupaten Garut. Proses geolistrik bertujuan untuk memberikan...
by Marketing RWI | Jun 27, 2023 | Berita, Wakaf
Rumah Wakaf berkolaborasi dengan Rumah Zakat menyalurkan bantuan Wakaf Al Quran Braille dari Ibu Yulis Setiawati Indah Purnamasari untuk sahabat tunanetra yang membutuhkan di daerah Lumajang, Jawa Timur. Mas Solehadi (40 th) Ketua Persatuan Tunanetra Indonesia...
by Marketing RWI | Jun 26, 2023 | Berita, Wakaf
Berkolaborasi dengan Rumah Zakat, Rumah Wakaf menyalurkan bantuan Wakaf Infrastruktur berupa bahan bangunan untuk SMP IT Bakti Ibu, Madiun. Wakaf ini merupakan bantuan dari PT INKA Madiun yang disalurkan dalam bentuk pasir dan semen untuk program pavingisasi SMP IT...
by Marketing RWI | Jun 23, 2023 | Berita, Wakaf
Masjid Al Istiqomah berlokasi di Desa Sukamanah, Kec. Gegerbitung, Kab. Sukabumi. Masjid ini merupakan salah satu masjid yang akan diperbaiki menjadi lebih kokoh. Saat ini kondisi masjid jauh dari kata layak dan perlu segera dilakukan perbaikan. Sebagai permulaan, tim...
by Marketing RWI | Jun 22, 2023 | Berita, Wakaf
Berkolaborasi dengan Rumah Zakat, Rumah Wakaf menyalurkan bantuan Wakaf Sumber Air Bersih untuk warga Desa Kalibeji, Kecamatan Tuntang, Kabupaten Semarang. Bantuan ini merupakan wakaf dari Ibu Yulis Setiawati Indah Purnamasari dan Sofiyanah dari CV Gemilang Yusa...